Langkah-Langkah Awal Membuat Program dengan OpenGL di Microsoft Visual C++ 6.0

pengen share aja tentang OpenGL.. Sekalian belajar lagi,,, kata orang,, "alah bisa karena biasa "... :)... berikut merupakan langkah2 awal untuk membuat program OpenGL.Software yang harus di instal di computer adalah Microsoft Visual C++ 6.0. selain itu di file yang berisi program ini juga di include glut.h dalam satu file dengan program agar bisa mencakup semua library.tampilan pada program ini masih yang sedrhana ,, kita bisa membuat animasi contohnya robot dengan menggunakan rotasi, refleksi dan tekhnik dilatasi menggunakan OpenGL :)

1. Buka Microsoft Visual C++ 6.0
berikut merupakan contoh tampilannya




2. Buat Project Baru
2.1. Pilih menu File submenu New

Setelah IDE terbuka, tampilan akan kurang lebih seperti ini


2.2. Pada tab Projects pilih Win32 Console
Application







2.4. Pilih empty project, lalu klik Finish



2.5. Klik OK



3. Buat dan simpan file teks baru
3.1. Klik icon New Text File




3.2. Ketik kode program yang ingin dimasukkan


3.3. Simpan file teks


3.4. Ketikkan nama file teks, lalu klik Save



4. Sisipkan file teks ke dalam project



4.2. Klik tanda +


4.3. Klik kanan Source Files, lalu klik Add Files to Folder


4.4. Ketikkan nama atau pilih file teks berisi kode sumber yang ingin disisipkan ke
dalam project, lalu klik OK



5. Compile kode sumber
5.1. Klik tanda +



5.2. Klik file kode sumber, lalu klik Compile


6. Jalankan!
6.1. Build project



6.2. Execute project


6.3. Lihat hasil

1 Response to "Langkah-Langkah Awal Membuat Program dengan OpenGL di Microsoft Visual C++ 6.0"

  1. Unknown says:
    6 Juni 2012 pukul 17.35

    kita juga punya nih artikel mengenai OpenGL, silahkan dikunjungi dan dibaca untuk menambah wawasan, berikut linknya
    http://repository.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/2325/1/Texture%20Mapping%20for%20Solar%20System%20Simulation(OpenGL%20Implementation).pdf
    trimakasih

Posting Komentar